Konsep dasar sistem informasi
A. Pengertian Sistem Informasi Sistem Sistem merupakan sekumpulan unsur atau elemen yang saling terhubung dan mempengaruhi satu sama lain dalam melakukan suatu proses untuk satu tujuan tertentu. Informasi Informasi merupakan semua hasil dari data yang telah di olah dengan suatu metode tertentu dan imformasi juga harus bersifat aktual bagi penerimanya. Sumber Informasi : -Pustaka: ilmiah, semi-ilmiah, populer -Media massa: cetak (surat kabar, brosur), radio, televisi, internet -Lisan: public speech, wawancara, telepon -Tulisan: surat, fax Data Sedangkan pengertian data yaitu sekumpulan fenomena alam yang berupa angka, kata, gambar, maupun bentuk yang berasal dari pengalaman, observasi, atau penelitian sesuai fakta. Sistem informasi Jadi dapat disimpulkan bahwa sistem informasi merupakan suatu sistem berdasarkan informasi yang diperoleh yang bertujuan untuk manajemen pemilihan ke...